-->

Ad Unit (Iklan) BIG

Perbedaan Antara Bos Sama Seorang Pemimpin

Posting Komentar
Konten [Tampil]
Gambar oleh StockSnap dari Pixabay
Bos dan Peminpin jika diartikan dalam spesifik sepihak saja, terlintas sama , namun jika di artika secara terperinci dan di selami apa perbedaan keduanya, maka bos dan peminpin sangat berbeda sekali dalam artian di dunia bisnis.

  • Bos > Bos itu selalu berpikir dalam jangka pendek, dia hanya berpikir apa keuntungan yang bisa di dapat., yang terpenting  seorang bos itu merasakan puas untuk dirinya sendiri.
  • Peminpin > selalu berpikir jangka panjang, peminpin itu tidak memikirkan kepentingannya sendiri dia selalu memikirkan untuk kepentingan bersama.

  •  Bos> Bos itu kalau pekerja hanya fokusnya pada pekerjaan saja, , bos hanya membayar apa yang dia suruh untuk di kerjakaan, bos hanya berkepentingan untuk dirinya sendiri.
  • Peminpin> peminpin itu selalu fokus pada manusianya, yaitu seorang peminpin bisa menyelami perasaan orang lain,jikalau kariyawannya ada hambatan untuk mengerjakan suatu hal yang mereka tidak mampu, maka seorang peminpin selalu memberi jalan untuk mengatasi hambatan yang menimpa kariyawannya.



  • BOS> Bos itu selalu menebar ancaman, bos selalu bertingkah seenaknya saja , namanya juga bos, intinya  "kalau kamu tidak dapat mengerjakan ini maka kamu saya pecat, itulah kata-kata bos yang selalu keluar dalam diri bos
  • Peminpin> jika seorang peminpin yang hebat dia mengambil kelebihan seseorang untuk menyempurnakan perusahaannya. dia pintar untuk mencari kelebihan anak buahnya.karena setiap manusia mempunyai kelebihan serta kekurangan.


  • Bos>  Bos dia hanya menggunakan orang lain, bagi bos menusia hanya sebagai obyek pencapain dirinya, yang terpenting orang lain dapat menghasilkan uang untuk dirinya.
  • Peminpin> tapi seorang peminpin dia membangun orang lain untuk bangkit dari kelatar belakangan yang minus, seorang peminpin itu bisa membangun orang lain dengan perlahan untuk menuju sukses bersama.

  • Bos> bos merupakan orang yang di takuti oleh orang lain, bos selalu bisa bertindak superior pada orang lain, bos tidak bisa jadi kawan bagi kariyannya.
  • Peminpin>kalau seorang peminpin dia merupakan seorang kolega yang baik, peminpin bisa menempatkan pekerjaan dengan urusan persahabatan antar kariyannya, jadi kalau peminpin bisa jadi kawan bagi seorang kariyannya, karena peminpin dapat membedakan atara pekerjaan dan persahabatan.

  • BOS>itu hanya menghargai untuk dirinya sendiri, dia hanya bisa liburan untuk keluarganya sendiri, dia tidak bisa menghargai orang lain.
  • Peminpin> jika dia bekerja sama-sama maka hapy juga bersama, jika dia sukses maka orang lain/kariyannnya juga sukses bersama-sama.


sekian 6 poin perbedaan antara Bos sama Peminpin,
anda termasuk yang mana ?.....
Rofik86
Seorang yang berpegang teguh pada komitmen dan tentunya sangat setia pada seorang wanita

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter